Vaksinasi Covid-19 Puskesmas Jetis II

Admin Kalurahan Canden 02 Februari 2021 12:48:28 WIB

Puskesmas Jetis II melaksanakan vaksinasi Covi-19 secara bersama-sama untuk tenaga kesehatan di wilayah Jetis II yaitu Kalurahan Canden dan Kalurahan Patalan. Kegiatan vaksinasi ini turut dihadiri oleh Bapak Panewu Jetis, Kapolsek Jetis, Danramil Jetis, Lurah Canden, Babinsa, Babinkamtibmas, dan Perangkat Kalurahan Canden. Rencananya vaksinasi ini akan dilakukan secara bertahap sesuai dengan intruksi pemerintah yaitu menargetkan tenaga medis dan pimpinan daerah terlebih dahulu. Vaksin Covid-19 ini sudah teruji aman dan memiliki efektivitas lebih dari 90% dan sudah melewati uji BPOM sehingga sudah bisa untuk digunakan. Semoga dengana adanya Vaksin ini dapat menanggulangi pandemi Covid-19 yang kian hari semakin meningkat. 

#kalurahancanden

Komentar atas Vaksinasi Covid-19 Puskesmas Jetis II

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License